𝐁𝐑𝐄𝐀𝐊𝐈𝐍𝐆 𝐍𝐄𝐖𝐒

Personal Polres Pinrang Gelar Jumat Curhat

Pinrang, Jurnalsepernas.id – APARAT Kepolisian Republik Indonesia (Polri) setiap Jum’at menggelar Jum’at curhat untuk memaparkan tentang pembinaan hukum kepada masyarakat. Hal itu sebagaimana dilakukan Personel Kepolisian Resor (Polres) Pinrang, Kepolisian Daerah Sulawesi Setelan (Polda Sulsel), pada Jum’at (01/03) sekitar pukul 09.15 Wita menggelar Workshop samping Kelurahan Benteng, Kecamatan Patampanua, Kabupaten Pinrang.

Acara tersebut, dihadiri Anggota Tentara Nasional Indonesia(TNI), Anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri), Lurah Patampanua, Andi Rahmat, SE, Ketua Adat, Tokoh Masyarakat (Tomas), dan Tokoh Pemuda (Toda) yang
dipandu Komisaris Polisi (Kompol) Juhari, Kepala Bagian Sumber Daya Manusia (Kabag SDM) Kepolisian Resor (Polres) Pinrang didampingi Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Patampanua, AKP Sukri dan Bintara Pembina Desa (Babinsa) Serma Sarifuddin.

Gelaran curhat Jum’at sudah menjadi kalender Kelurahan Benteng berlangsung aman dan kondusif inilah salah satu program yang dilakukan Andi Rahmat.

Bani Ismanto, salah satu peserta setelah dikonfirmasi awak Media Jurnalsepernas.id mengucapkan terima kasih kepada pemerintah, karena selalu dilakukan rapat Kesadaran Hukum (Sadarkum) dan Curhat Juma’at.

Pewarta: Andi Anshari
Editor : Loh

Laode Hazirun

Ketua Umum Jurnal Sepernas."Sepernas satu2nya organisasi pers dari Indonesia timur yg merancang UU Pers tahun 1998 bersama 28 organisasi pers" HP: 0813-4277-2255

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *