๐Ž๐‘๐†๐€๐๐ˆ๐’๐€๐’๐ˆ

IPREMAH dan FPK Gelar Dzikir dan Doa

Makassar, Jurnalsepernas.id – IKATAN Remaja Masjid Nurul Hidayah (IPREMAH) dan Forum Pemuda Kandea (FPK) menggelar dzikir dan doa bersama berlangsung di halaman Masjid Nurul Hidayah Kelurahan Bungaeja Beru, Kecamatan Bontoala, Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), pada Sabtu (26/06) sekitar pukul 20.00 Wita.

Menurut Ketua Penyelenggara, Ramdani Tajuddin, acara tersebut mengambil Tema: “Satu Rumpun, Satu Persaudaraan, Generasi Bersatu” yang dihadiri mubaligh, tokoh agama, dan aparat kepolisian.IMG 20210627 WA0042 Jurnal Sepernas

Para mubaligh yang hadir mengatasnamakan Komunitas Pendakwah Keren (KPK) masing-masing Ustad Zein Asfar Affandy, S.Pdi (Sekretaris Wilayah (Sekwil KPK Sulsel), Ustad Abdul Latief, S.Pd (Wakil Kordinator Daerah (Wakorda) KPK Pare-Pare), Ustad Muh.Aswar, S.Pdi (KPK Gowa), Ustad Bripka Muh.Nur Hilal, SH (Korwil KPK Sulsel), Kompol Dr. SAHARUDDIN, SH, MM (Kapolsek Tallo), AKP Syamsuardi, S.Sos, MH ( Kapolsek Bontoala), KPK Zona Sulsel, Pengurus Masjid Nurul Hidayah, dan para tamu undangan.

Acara didahului dengan pembacaan Tilawatil Quran Muhammad Sirajuddin
setelah itu laporan Ketua Panitia, Ramdani Tajuddin.
Selanjutnya sambutan Kepala Kepolisian Sektor (Kaposek) Tallo, Kompol Dr. Saharuddin, SH, MM.IMG 20210627 WA0041 Jurnal Sepernas

Dilanjutkan pada acara inti,Dzikir dan Doa dipandu Ustad Zein Asfar Affandy, S.Pdi dan ceramah agama masing-masing dibawakan Ustad Abdul Latief, S.Pdi,
Ustad Sulaeman Al-Barawis,
Ustad Aswar Liwang, S.Pdi, M.Pd, Ustad Bripka Muh. Nur Hilal, SH.

Sebelum acara usai, dilanjutkan dengan penyerahan Piagam Penghargaan kepada
pemuda Kelurahan Barayya dan Kelurahan Bontoala oleh Kapolsek Tallo juga penyerahan piagam kepada pemuda Kandea Kelurahan Bungaeja Beru, Kecamatan Tallo oleh Kapolsek Bontoala dan acara berakhir sekitar pukul 22.55 Wita dalam situasi aman dan kondusif.

Menurut Kapolsek Tallo, kegiatan Dzikir dan doa bersamaย diselenggarakan untuk menekan potensi konflik yang selama ini sering terjadi di Jalan Kandea III, antara earga Kelurahan Bungaeja Beru Kecamatan Tallo dengan Warga Kelurahan Barayyaย  Kecamatan Bontoala.

Ketua panitia mengatakan, kegiatan Dzikir dan Doa bersama yang di selenggarakan oleh IPREMAHย dan FPK rencananya akan dilaksanakan setiap bulan dan berharap, agar kiranyaย  tetap dilakukanย pengamanan terbuka dan tertutup terhadap kegiatan yang dilaksanakan, guna mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan.

Pewarta: Alfian
Editor : Loh

๐‘๐”๐’๐Œ๐ˆ๐

๐Š๐ž๐ญ๐ฎ๐š ๐ˆ๐ˆ ๐ƒ๐ž๐ฐ๐š๐ง ๐๐ข๐ฆ๐ฉ๐ข๐ง๐š๐ง ๐๐ฎ๐ฌ๐š๐ญ ๐’๐ž๐ซ๐ข๐ค๐š๐ญ ๐๐ž๐ซ๐ฌ ๐‘๐ž๐Ÿ๐จ๐ซ๐ฆ๐š๐ฌ๐ข ๐๐š๐ฌ๐ข๐จ๐ง๐š๐ฅ (๐ƒ๐๐- ๐’๐„๐๐„๐‘๐๐€๐’) ๐๐š๐ง ๐Š๐จ๐ซ๐๐ข๐ง๐š๐ญ๐จ๐ซ ๐๐š๐ฌ๐ข๐จ๐ง๐š๐ฅ (๐Š๐Ž๐‘๐๐€๐’) ๐Œ๐ž๐๐ข๐š ๐‚๐ž๐ญ๐š๐ค ๐๐š๐ง ๐Ž๐ง๐ฅ๐ข๐ง๐ž, ๐‘ฑ๐’–๐’“๐’๐’‚๐’๐’”๐’†๐’‘๐’†๐’“๐’๐’‚๐’”.๐’Š๐’…- ๐Œ๐„๐๐†๐”๐๐†๐Š๐€๐ ๐…๐€๐Š๐“๐€ ๐“๐€๐๐๐€ ๐๐€๐“๐€๐’ , ๐Œ๐ž๐ฅ๐š๐ฅ๐ฎ๐ข ๐ˆ๐ง๐ฏ๐ž๐ฌ๐ญ๐ข๐ ๐š๐ฌ๐ข ๐๐š๐ง ๐Œ๐จ๐ง๐ข๐ญ๐จ๐ซ๐ข๐ง๐  Telepon: 082332930636 / 082312911818.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *