๐„๐Š๐Ž๐๐Ž๐Œ๐ˆ- ๐๐ˆ๐’๐๐ˆ๐’

Jalan Poros Beroanging Rusak Parah

Jeneponto, Jurnalsepernas.id – JALAN merupakan urat nadi perekonomian masyarakat, karena sebagai akses transportasi barang dan jasa serta hasil pertanian masyarakat. Namun bila jalanan rusak, maka akan terganggu kenyamanan masyarakat.

Hal itu, terjadi pula pada jalan yang menghubungkan Desa Beroanging, Desa Barana, dan Kelurahan Bulu Jaya, Kecamatan Bangkala Barat, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan (Sulsel) sebagaimana disaksikan awak Media Jurnalsepernas.id, pada Minggu (22/05).

Disamping mengganggu kenyamanan pengendara, juga tidak aman, karena hal ini sangat berpotensi rawan kecelakaan pada pengguna jalan khususnya pengendara roda dua dan roda empat yang melintas, karena akses jalan tersebut sangat licin bila di guyur hujan.

Kondisi tersebut, tentu sangat disayangkan, karena hingga saat ini akses jalan tersebut, belum mendapatkan perhatian serius dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jeneponto.

Kepala Desa (Kades) Beroanging, Nurdin Nur, SH.saat di konfirmasi awak Media Jurnalsepernas.id belum lama ini di Ruang Kerjanya mengatakan,
pihaknya sangat berharap kepada Pemkab Jeneponto, agar segera memberikan perhatian dan segera memperbaiki jalan tersebut.

“Jalan yang rusak itu di wilayahku kurang lebih enan kilo meter rusak parah,
jalan ini terakhir dikerja saat periode pertama almarhum Bupati Radjamilo,ย setelah itu belum ada berbaikan hingga saat ini, berarti kurang lebih 20 tahun tidak pernah lagi di sentuh pengespalan dari Pemerintah Jeneponto,” tandas Nurdin.

Pewarta:Tajuddin
Editor : Loh

๐‘๐”๐’๐Œ๐ˆ๐

๐Š๐ž๐ญ๐ฎ๐š ๐ˆ๐ˆ ๐ƒ๐ž๐ฐ๐š๐ง ๐๐ข๐ฆ๐ฉ๐ข๐ง๐š๐ง ๐๐ฎ๐ฌ๐š๐ญ ๐’๐ž๐ซ๐ข๐ค๐š๐ญ ๐๐ž๐ซ๐ฌ ๐‘๐ž๐Ÿ๐จ๐ซ๐ฆ๐š๐ฌ๐ข ๐๐š๐ฌ๐ข๐จ๐ง๐š๐ฅ (๐ƒ๐๐- ๐’๐„๐๐„๐‘๐๐€๐’) ๐๐š๐ง ๐Š๐จ๐ซ๐๐ข๐ง๐š๐ญ๐จ๐ซ ๐๐š๐ฌ๐ข๐จ๐ง๐š๐ฅ (๐Š๐Ž๐‘๐๐€๐’) ๐Œ๐ž๐๐ข๐š ๐‚๐ž๐ญ๐š๐ค ๐๐š๐ง ๐Ž๐ง๐ฅ๐ข๐ง๐ž, ๐‘ฑ๐’–๐’“๐’๐’‚๐’๐’”๐’†๐’‘๐’†๐’“๐’๐’‚๐’”.๐’Š๐’…- ๐Œ๐„๐๐†๐”๐๐†๐Š๐€๐ ๐…๐€๐Š๐“๐€ ๐“๐€๐๐๐€ ๐๐€๐“๐€๐’ , ๐Œ๐ž๐ฅ๐š๐ฅ๐ฎ๐ข ๐ˆ๐ง๐ฏ๐ž๐ฌ๐ญ๐ข๐ ๐š๐ฌ๐ข ๐๐š๐ง ๐Œ๐จ๐ง๐ข๐ญ๐จ๐ซ๐ข๐ง๐  Telepon: 082332930636 / 082312911818.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *