Breaking News

SMA 11 Gelar Doa Jelan UN

Makassar, Jurnalsepernas.id – SEKOLAH Menengah Atas Negeri (SMAN) 11 Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel) khusus Kelas XII menggelar zikir dan doa bersama menjelang Ujian Nasional (UN) dan menyambut Bulan Suci Ramadhan 1444 Hijriah 2023 berlangsung di Aula sekolah, Senin (20/03).

654ECC6B D762 4245 8AA6 35F966438160 Jurnal Sepernas

Menurut Kepala Sekolah (Kepsek), Nuraliyah, S.Pd, M.Pd kegiatan zikir dan doa bersama bagi siswa-siswi Kelas XII kerap dilakukan setiap tahun menjelang ujian akhir sekolah yang dipimpin guru agama.

F302B889 8AD7 4D11 B364 CCC0107CE7B6 Jurnal Sepernas

Hal itu dilakukan supaya anak didik termotivasi untuk tegar menghadapi UN yang selalu menghantui pelajar yang selalu menjadi momok bagi peserta UN. Mereka berzikir dan berdoa supaya Tuhan Yang Maha Kuasa melindungi dari segala sesuatu yang mengganggu konsentrasi anak didik.

Pewarta: Abd Hakim
Editor : Loh

RUSMIN

Mengungkap Fakta Tampa Batas dengan melalui investigasi dan monitoring

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *